Friday, June 26, 2015

Hasil US dan US/MBD SDK Tunas Bangsa Greenville 2014/2015

Dengan bangga, kami menyatakan bahwa siswa-siswi SDK Tunas Bangsa Greenville 100% lulus. Kami mengucapkan selamat kepada Thantasya Wijaya dan Vivian Alethea yang mendapatkan nilai 100 (seratus) pada mata pelajaran Matematika.
Untuk mengetahui nilai individual, silakan klik nama kalian.
Masukkan password dengan nomor peserta ujian untuk membuka file tersebut. 
Hanya nomor saja, tidak perlu mengetik dash (-).
Contoh: 031234567 (ada 9 digit)
  1. Caroline Katriel
  2. Daniel Christian Ishak
  3. Daniel Yohanes
  4. Darren Luxtan
  5. Dennis Winata
  6. Elaine Richelle M
  7. Emily Nessa
  8. Felicia Tjahjadi
  9. Feodora Febyan Auric
  10. Hellen Halim Putri
  11. Jason Lee
  12. Joselyn Marvela
  13. Jovan Adriel Santoso
  14. Madeline Nelwan
  15. Marcel Nathaniel Go
  16. Marcia Nelwan
  17. Nathan Timothy Santoso
  18. Ruth Joanna Julim
  19. Stephanie Mirella S
  20. Thantasya Wijaya
  21. Vivian Alethea
  22. Zivanka Natania

Monday, June 8, 2015

Pengumuman hasil nilai US SDK Tunas Bangsa Greenville 2014/2015

Hasil Ujian Sekolah (US) tingkat SD/MI tahun 2015 yang telah dilaksanakan tanggal 18 Mei sampai 20 Mei 2015 akan diumumkan sekitar minggu ketiga bulan Juni 2015. Ini sesuai dengan Prosedur Operasi Standar (POS) US SD/MI tahun pelajaran 2014/2015.

Seluruh hasil nilai US dijumlah lalu ditambah dengan rata-rata rapor semester 7 hingga 10 hasilnya akan jadi nilai siswa yang nantinya ditulis di ijazah siswa SD dan sederajat.


Pengumuman hasil nilai US SD/MI tahun 2015 akan dilaksanakan pada tanggal 26 Juni 2015.


So guys...Stay tune... \/^_^\/